Sebagai wujud komitmen Ukrida kepada pengembangan kompetensi lulusannya, khususnya Fakultas Kedokteran, sejak tahun 2015 Ukrida telah mengoperasionalkan Rumah Sakit Family Medical Center (FMC) yang berlokasi di Kabupaten Bogor, sebagai bagian dari Ukrida. Selain itu, Rumah Sakit Ukrida, yang lokasinya berdampingan dengan kampus Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan memasuki tahap penyelesaian. Sarana pendukung Rumah Sakit Ukrida juga ditingkatkan menjelang resmi beroperasi. Ukrida mengambil alih Akademi Keperawatan Swakarsa dan di Akta Notaris resmi bergabung pada 13 Juni 2019.
Sejak berusia 50 tahun, Ukrida telah menanamkan tata nilai dan budaya khas yang dikenal dengan LEAD yakni Loving, Enlightening, Advanced, dan Determined. Secara ringkas tata nilai dan budaya LEAD adalah bahwa sebagai sivitas akademika, harus mampu untuk slot deposit via dana mengasihi, mencerahkan, maju, dan bertekad. Memasuki usia 53 tahun, Ukrida tetap bercita-cita menjadi lembaga pendidikan tinggi dengan semangat memberikan karya terbaik bagi Tuhan dan bangsa Indonesia. Ukrida terus berjuang mewujudkan mottonya, yaitu Take the LEAD yang memiliki makna semangat untuk turut serta dalam mentransformasikan dan membangun masa depan yang lebih baik bagi bangsa.
Tahun 2019, atas berkat Tuhan, Ukrida membuka program studi baru yaitu program studi Optometri program Sarjana Terapan (pertama dan satu-satunya di Indonesia) kelas reguler dan alih jenjang. IDENTITAS Sejarah Lambang Lagu Mars Visi Misi & Strategi Nilai-nilai
Profil
Universitas Syiah Kuala (Unsyiah) adalah perguruan tinggi negeri tertua di Aceh. Berdiri pada tanggal 2 September 1961 dengan Surat Keputusan Menteri Pendidikan Tinggi dan Ilmu Pengetahuan Nomor 11 tahun 1961, tanggal 21 Juli 1961. Pendirian Unsyiah dikukuhkan dengan Keputusan Presiden Republik Indonesia, nomor 161 tahun 1962, tanggal 24 April 1962 di Kopelma Darussalam, Banda Aceh. Unsyiah berkedudukan di Ibukota Provinsi Aceh dengan kampus utama terletak di Kota Pelajar Mahasiswa (Kopelma) Darussalam, Banda Aceh. Saat ini, Unsyiah memiliki lebih dari 30.000 orang mahasiswa yang menuntut ilmu di 12 Fakultas dan Program Paska Sarjana.
Sebagai salah satu institusi pendidikan tinggi, Unsyiah memiliki fungsi yang sangat strategis dalam meningkatkan kualitas sumber daya manusia, baik untuk kebutuhan lokal, nasional maupun regional. Sebagai universitas Jantung Hati Rakyat Aceh yang mengutamakan mutu, Unsyiah mengintegrasikan nilai-nilai universal, nasional, dan lokal untuk melahirkan sumberdaya manusia yang memiliki keselarasan dalam antara IPTEK dan IMTAQ. Keseimbangan diantara keduanya menjadi komponen utama dalam menghasilkan sumber daya manusia yang berkualitas, berbudi pekerti, menjunjung tinggi etika, estetika serta berakhlak mulia.